Tata Cara Evaluasi Penerbitan Iup Mineral dan Batubara
Jun 20, 2011· Pada tanggal 30 Desember 2015 yang lalu, Kementerian ESDM mengeluarkan peraturan baru terkait dengan tata cara evaluasi penerbitan Izin Usa Pertambangan ("IUP") mineral dan batubara, yaitu Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral nomor 43 tun 2015 tentang Tata Cara Evaluasi Penerbitan Izin Usa Pertambangan Mineral dan Batubara ("Permen ESDM 43/2015").